Logo

Nagari Lunang Tiga

Kabupaten Pesisir Selatan

Home

Profil Nagari

Berita

Pustaka Digital

Infografis

APBDes

IDM

PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN WALI NAGARI LUNANG TIGA

PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN WALI NAGARI LUNANG TIGA

Invalid Date

Ditulis oleh M. Kholil Ridwan

Dilihat 141 kali

PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN WALI NAGARI LUNANG TIGA

Tapan, 06 Januari 2026

Pada hari ini telah dilaksanakan akhir dari pelaksanaan pilwana tahun 2025, dengan telah dilantik dan di ambil sumpah jabatan wali nagari terpilih tahun 2025 untuk masa jabatan 2026-2034.

Wali nagari terpilih nagari Lunang tiga Bapak JUMARI telah mengikuti rangkaian kegiatan pelatikan dan pengambilan sumpah jabatan wali nagari Lunang tiga. Kegiatan pelantikan dan pengambilan sumpah di laksanakan di kantor pelayanan kabupaten pesisir selatan di kecamatan basa ampek balai Tapan.

Semoga dengan telah dilantiknya wali nagari terpilih bisa mengemban amanah dan menjalankan tugas dengan penuh tanggungjawab bisa membawa nagari Lunang tiga yang lebih maju mandiri dan sejahtera untuk 8 tahun kedepan.


Bagikan:

Berita Terbaru

Berita Terbaru

Logo

Nagari Lunang Tiga

Kecamatan Lunang

Kabupaten Pesisir Selatan

Provinsi Sumatera Barat

© 2026 Powered by PT Digital Desa Indonesia